Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2015

PERSIAPAN DAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK YANG BERHUBUNGAN DENGAN PRAKTEK KEBIDANAN

Gambar
PERSIAPAN DAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK YANG BERHUBUNGAN DENGAN PRAKTEK KEBIDANAN 1.       Mammografi (Mammogram) Mammografi merupakan pemeriksaan dengan bantuan sinar X yang dilakukan pada bagian payudara untuk mendeteksi adanya kista atau tumor, dan digunakan untuk menilai payudara secara periodik. Persiapan dan Pelaksanaan: a.        Lakukan informed consent. Tidak ada pembatasan cairan dan makanan. Baju dilepas sampai pinggang dan perhiasan di leher dilepas. Gunakan pakaian kcertas atau gaun bagian depan terbuka. Anjurkan pasien untuk duduk dan letakkan payudara satu persatu diatas meja kaset sinar X, saat payudara ditekan pasien akan diminta untiuk menahan napas. Lalu lakukan pemeriksaan 2.       Cardiotokografi (CTG) Kardiotokografi menyajikan kesejahteraan janin Kardio  ®  denyut jantung Toko  ®  kontraksi uterus Keduanya disajikan pada waktu yang bersamaan, denyut jantung terdapat dibagian atas catatan dan kontraksi dibawahn